-
Supaya bisa sukses di industri logo 1 hal itu adalah:

KEPERCAYAAN


Kalau masih banyak bilang gini ke Anda: 😣- Bayar dengan 2M! “Makasih Mas” 🤓- “Eh, Cuy, minta tolong bikinin logo dong.Gratis kan? Yaelah gitu doang, sama temen sendiri ini” Kata kata di atas pasti sering dialami dan diterima oleh 90% designer permula (mungkin termasuk Anda) Artinya Anda belum cukup dipercaya sebagai designer logo
Pertanyaannya: Bagaimana dapet Kepercayaan? Salah satu caranya yaitu melalui:

TRACK RECORD


Mari saya jelaskan menggunakan analogi dokter gigi. Pas Anda mau ke dokter gigi, pasti Anda terlebih dulu ngeliat track record dokter gigi yang mau didatengin (sadar, gak sadar)! Entah ngecek lewat google, tanya sodara atau kerabat. Ngecek dimana dokter ini praktek, apakah sudah spesialist atau belum. Yang intinya kalau orang normal pasti nyari dokter gigi yang bagus secara track record Kalau di dunia logo, yang menjadi track record adalah: Portofolionya! Logo apa aja yang sudah dibikin, apakah clientya dari dalam atau luar negeri. Apakah logo – logonya bagus atau standar. dan lain lain Jadi, ini urutannya saat client nyari jasa logo:
  • Cek portofolio (ngecek cuman 60 detik-an)
  • Putuskan (jadi order/tidak),
  • Percaya
  • Client deal 🤝-


Lihat yang nomor 1?

Ya, ngebangun portofolio butuh banyak banget effort tenaga, waktu dan bahkan uang yang tidak sedikit Tapi faktanya potensial client menghabiskan waktu cuman 60 detik pertama untuk melihat porftofolio Sakit memang, tapi itu fakta! Dan mau tidak mau, karena Anda sudah memutuskan menjadi Logo Designer maka membangun porffolio ini adalah PR! Pekerjaan Rumahnya seorang Logo Designer!
Perkenalkan

Kampus Logo


Sebuah Komunitas Brand Designer yang memiliki

VISI: “Menciptakan komunitas yang sehat agar bisa menciptakan seorang
Brand Designer profesional & berkualitas supaya bisa bersaing di dalam dan luar negeri
-

Misi Kampus Logo

#1 Learn (Tempat Belajar)

Sebagai tempat belajar cara menjadi seorang Brand Designer Profesional dengan memberikan kurikulum komprehensif tentang logo & branding.

Total sudah ada puluhan video tentang teknis pembuatan logo yang terstruktur

Mulai dari
  • fundametal pembuatan logo,
  • memahami creative brief,
  • membuat moodboard,
  • mencari ide untuk desain logo,
  • membuat sketsa,
  • proses desain logo sampai,
  • presentasi desain logo.
  • up to date

Semua materi ini sudah bisa langsung Anda pelajari di member area. Dan Untuk materi branding akan kita di update secara berkala (soon)



#2 Connect (Tempat Berelasi)

Anda Akan mendaptakan akses ke setiap forum silaturahmi rutin seperti event online (webinar), nongkrong offline dan kopdar untuk saling bersilaturahmi dan bernetworking

Orang ikut workshop, orang ikut webinar, orang ikut kopdar, selain ingin mencari ilmu, biasanya faktor utama justru Cari Relasi

Nah di komunitas kampus logo kami pun mengajak Anda, untuk saling mengenal, saling berelasi, siapa tau dari saling kenal dan silaturahmi, terbuka pintu rezeki dengan jalan komunitas ini



#3 Collabs (Tempat Berkolaborasi)

Akses kolaborasi, sharing project antar member dengan semangat #milikbersama dengan merintis Kampus Logo Studio

Tentunya dari waktu ke waktu akan ada kesempatan untuk sharing projek bersama member komunitas (coming soon)

Ini manfaat yang akan Anda Dapatkan

-
💰- Lebih Mungkin Dapet Duit!

Kalau Anda udah jago, terus ngebangun portofolio dan konsisten praktek. Client bakalan datang sendiri (asal tekun & sabar)


🕺- Tau Mulai Darimana!

Sebagian besar pemula pasti bingung harus mulai dari mana. Komunitas ini akan ngebuka banget wawasan dan stepnya kapan dan dari mana harus mulai


- Sekali bayar, tapi menang banyak!

Jangan pikir kamu cuman dapet materi doang.
  • Akses materi lifetime
  • Sharing Projek
  • Gabung komunitas 1 frequensi
  • Free update materi
  • Konsultasi personal dengan founder komunitas


💸- Sharing projek!

Nanti kalau kamu gabung komunitas, kemungkinan besar kamu bakalan dapet lemparan client dari studio branding yang sedang kita rintis
Harga:

497 ribu
397 ribu

199 ribu

Dan tolong direnungi kembali, bahwa dengan biaya 199rb ini
  • Lebih kecil dengan bujet Wifi bulanan kamu
  • Sungguh amat sangat murah untuk investasi pada diri agar punya skill dan masa depan yg lebih baik
  • Bakal langsung balik modal HANYA dengan bisa datengin 1 client aja
Biar tidak ragu, yuk cek dulu apa kata mereka ...
-
-
-

FREE

3 Chapter!

🔰- Design Logo overview

🔰- Jenis – jenis logo

🔰- Pengertian logo, fungsi logo, kritiria dasar, prinsip logo yang baik
Masukkan nama depan & email utama Anda.
Saya kirimin 3 chapter kampus logo.
Nama
Whatsapp aktif
`Ambil Free Chapter!
1️⃣- Setelah isi nama Anda dan KLIK tombol diatas, Anda akan diarakhkan ke whatsapp
2️⃣- Setelah masuk Whatsapp, Anda langsung send aja chatnya ya, nanti free chapternya akan dikirim via WA

F.A.Q

🤔 Yang butuh Kampus Logo?
1/ Designer Logo Lama yang lagi nyari circle se-frekuensi
Sejago jagonya seorang designer logo, tetep butuh namanya networking dan teman ngobrol.
Jadi kalau pas lagi stuk sama client rewel, bisa tuh curhat2-an ke temen se-frekuensi yang ngerti kondisi kita
2/ Designer Logo Baru yang sering boncos karena harus beli banyak kelas
Boncos karena terlalu banyak beli kelas, harus beli kelas logo & beli kelas branding dst. Itu pun grup supportnya gak memenuhi untuk kebutuhan curhat dan nyari temen ngobrol untuk minta client saat Anda lagi stuk gak dapet client mulu
3/ Designer logo lama / baru yang saat ini lagi “stuk” dan “mandeg”.
Stuk = Mentok Mandeg = Gak bisa gerak Baik saat nge-desain sebuah logo / saat client tak kunjung datang Jadi kalau Anda join komunitas yang tepat InsyaAllah harusnya Anda saat ini gak ngalamin namanya “stuk” & “mandeg”. Udah tau kan harus join komunitas apa? 😏-
🤔 Kalau mau langsung beli?
Saya gak kasih link belinya langsung, karena saya maunya Anda icip – icip manfaat dari saya dulu.
Uang, urusan belakangan 😉- Tapi kalau mau order sekarang. Sangant dipersilahkan 😋-
🤔 Kalau mau tanya - tanya?
Setelah mengisi form diatas, kan saya ngirimin free chapter ke WA Anda tuh!

Balas saja WAnya dengan pertanyaan Anda! 😏-
Kami pasti jawab WA Anda
-